
HIMBAUAN ERUPSI GUNUNG ANAK KRAKATAU
SERANG - BPBD PROVINSI BANTEN MENGHIMBAU KEPADA SELURUH MASYARAKAT BANTEN TETAP WASPADA,JANGAN PANIK DAN SELALU PANTAU INFORMASI SERTA PETUNJUK DARI OTORITAS TERPERCAYA BAGI WISATAWAN DAN MASYARAKAT UNTUK TIDAK BERAKTIVITAS DI RADIUS 2 KM DARI ANAK GUNUNG KRAKATAU. (07/02/2022)
