STERILISASI KENDARAAN PADA SWAB TEST COVID-19 DI TERMINAL PORIS PLAWARD

TANGERANG - Giat Gugus Satgas didampingi oleh Bapak Nana Suryana (Kepala pelaksana) BPBD Provinsi Banten melakukan sterilisasi/ penyemprotan Desinfektan pada roda dua dan bis pada Swab test covid19 untuk ojek online dan berikut pembagian masker untuk peserta swab test yang berlokasi di Terminal Poris Plaward Kota Tangerang