DAMPAK GEMPA BUMI 6.6 SR DI WILAYAH PANDEGLANG

Sumber Gambar :
Gempa Bumi 6.6 SR Jum'at 14 Januari 2022 16:05:41 WIB pada kedalaman 10 km Pandeglang Sumur, Cikeusik, Panimbang dan Labuan MMI IV Selatan Jawa Selatan Jawa
 
Gempabumi yang terjadi merupakan jenis
gempabumi dangkal, akibat adanya aktivitas subduksi dangkal di selatan Jawa (Megathrust).
Hasil analisis mekanisme sumber menunjukkan bahwa gempabumi ini memiliki mekanisme
pergerakan sesar naik (thrust fault).
 
jumlah rumah yang rusak sebelum dilaksankannya Verifikasi berjumlah (3518) dengan rincian Rusak Ringan (2050) Rusak Sedang (1023) Rusak Berat (445)

Share this Post