BPBD Banten Falisitasi Data Bencana

Serang-Kepala Bidang Kedaruratan dan Logistik BPBD Provinsi Banten Riki Handriana didampingi oleh Fungsional Analis Kebencanaan BPBD Provinsi Banten Jumena Sukmawijaya menerima kunjungan dari Kementrian Agraria dan Tata Ruang perihal Permohonan Data dan Informasi kebencanaan. Selasa (28/2/23) .

Pengenalan Risiko Bencana Berbasis Keluarga

Cilegon- Badan Penanggulangan Bencana Daerah (BPBD) Provinsi Banten melaksanakan kegiatan Pelatihan Keluarga Tanggap Bencana Alam di Kecamatan Pulau Ampel Kota Cilegon peserta pelatihan tersebut dari Masyarakat kecamatan Pulau Ampel dan Narasumber kegiatan dari Komisi V DPRD Banten  dan Kepala ....

Kegiatan Pembentukan Kelurahan Tangguh Bencana

Cilegon-Analis Kebencanaan BPBD Provinsi Banten "Jumena Sukma Wijaya" Menjadi Narasumber Kegiatan Pembentukan Kelurahan Tangguh Bencana untuk Kelurahan Cibeber di bpbd kota cilegon. mengatakan  Dengan dibentuk sebagai desa tangguh bencana diharapkan desa dapat mengalokasikan dana desa....

Keluarga Tangguh Bencana (KATANA)

Cilegon- Penanganan bencana merupakan urusan semua pihak Oleh sebab itu perlu dilakukan berbagi peran dan tanggung jawab dalam peningkatan kesiapsiagaan disemua tingkatan baik untuk anak, remaja, dan dewasa. Kesiapsiagaan individu rumah tangga untuk mengantisipasi kejadian bencana mencakup pengetahu....

Pentingnya Edukasi Bencana Sejak Dini

Serang-Pemberdayaan anak usia sejak dini untuk memahami mitigasi bencana merupakan langkah awal dalam membangun masyarakat sadar bencana. Sehingga ketika terjadi bencana siswa/siswi Taman kanak-kanan ini tidak lagi kebingungan, panik, karena telah memahami bagaimana cara mengurangi risiko benca....

BPBD Penanganan Pohon Tumbang

Serang-Akibat hujan deras yang disertai angin kencang pada pukul 09.30 Wib mengakibatkan  pohon tumbang berlokasi Jl. Penancangan Baru No.11, Panancangan, Kec. Serang, Kota Serang. Badan Penanggulangan Bencana Daerah (BPBD) Provinsi Banten menerima Laporan dari Mahsum Angggota Polsek Serang bah....

BPBD Kenalkan Peralatan Kebencanaan

Serang-Badan Penanggulangan Bencana Daerah (BPBD) Provinsi Banten menerima kunjungan siswa/siswi dari Taman Kanak-kanak Kecamatan pandeglang sebayak 120 orang Adapun tujuan dari kegiatan tersebut adalah untuk memperkenalkan sedini mungkin pada anak mengenai mitigasi bencana sereta pengenalan peralat....